Minggu, 20 April 2014

Kagerou Project : Headphone Actor

Kagerou Project :

Headphone Actor



 Enomoto Takane (ene ketika masih manusia) merasa bosan dengan kehidupannya yang biasa-biasa saja.
Dia mendengarkan radio hanya untuk mendengar suara presiden di kota itu menangis sambil mengumumkan bahwa dunia akan berakhir hari ini. Dia memiliki game yang belum selesai sepenuhnya, yang tidak memiliki tombol save. Dia ketakutan dan untuk menghentikan tubuhnya yang gemetaran, dia mengenakan headphone-nya. Mendnegarkan lagu yang ia tidak tahu dari penyanyi yang ia juga tidak tahu. Suara dari headphone-nya tiba-tiba bertanya, apakah dia masu selamat. Suara itu ternyata adalah suaranya sendiri.

Suara itu menyuruhnya untuk pergi melewati bukit dalam waktu 20 menit. Dalam perjalannya, dia melewati kerumunan orang dan gadis yang menangis. Suara itu mengatakan tinggal tersisa 12 menit lagi. Semuanya akan segera menbghilang, tidak punya pilihan lain selain mendnegar suara dari headphone itu. Beberapa menit telah berlalu selama dia berlari dengan air mata di matanya, hanya terisisa 1 menit lagi. Takane tidak bisa mendengar suara itu lagi karena sekarang bukit itu sudah ada di hadapannya.

Ketika dia sudah sampai di tujuannya, seorang ilmuwan menyambutnya. Dia menemukan bahwa kota tempat dia tinggal adalah sebuah eksperimen yang tidak diperlukan lagi. Seorang ilmuwan dengan santainya melemparkan sebuah bom. Dia diberitahu bahwa selama ini dia menjalani hidupnya hanya di dalam sebuah kotak.

Kemudian dia melihat kotanya yang sudah terbakar dan hancur, kemudian, dari headphone-nya terdengar suara 'maaf'.

                                

Headphone Actor Romaji Lyric :


Sono hi wa zuibun to heibon de
Atarisawari nai ichinichi datta
Hima-tsubushi ni kiiteta rajio kara
Ano hanashi ga nagaredasu made wa
Hijou ni zannen na koto desu ga
Honjitsu chikyuu wa owarimasu to
Dokoka no kuni no daitouryou ga
Nakinagara hanashi o suru made wa
Mado no soto wa ooki na tori-tachi ga
Sora ooitsukushiteku juutaichuu
Mikadzuki o nomikonde
Dokoka e to mukatteru
Yarikaketeta geemu wa noo seebu
Tsukue ni hobo te tsukazu sankousho
Furueru karada o inasu you ni
Sugu ni heddofon o shita
Fumei na aatisuto koumoku no
Taitoru fumei no nanbaa ga
Totan ni mimimoto nagaredashita
"Ikinokoritai deshou?"
Ugomekidasu sekai kaijou o
Namiutsu you ni yureru matenrou
Magure mo nai kono koe wa dou kiite mo
Kikiakita jibun no koe da
"Ano oka o koetara nijuu-byou de
Sono imi o iya demo shiru koto ni naru yo
Utagawanaide mimi o sumasetara nijuu-byou saki e"
Kousaten wa touzen daijuutai
Mou roujakudanjo wa kankei nai
Dogou yara akanbou no nakigoe de umatteku
Abaredasu hito nakidasu shoujo
Inoridashita shinpu o oinuite
Tada hitori mezasu no wa gyaku houkou
Ano oka no mukou e to
Heddofon kara izen koe ga shite
"Ato juuni-bun da yo" to tsugeru
Kono mama subete kiesatte shimau nara
Mou sube wa nai darou
Zawameki dasu himei gasshou o
Namida me ni natte kasumeru juu-byou
Utagaitai kedo dareka ga dou yatte mo
Owaranai jinrui sanka
"Kakenukero, mou nokori ichi-bun da"
Sono kotoba mo mou kikoenai kurai ni
Tada mezashiteita oka no mukou wa
Sugu me no mae ni
Iki mo taedae tadoritsuitanda
Sora o utsushidasu kabe no mae ni
Sono mukou hakui no kagakusha-tachi wa
"Subarashii" to te o utta
Utagau yo
Soko kara miru machi no fuukei wa
Maru de jikken shisetsu no you de sa
"Mou fuhitsuyou da"
Kagakusha wa katatema ni bakudan o nageta
Hako no naka no chiisa na sekai de
Ima made zutto ikite kitanda na to
Moetsukiteiku machi datta mono o
Tada, bouzen to miru mimimoto de
Heddofon no mukou kara
"Gomen ne" to koe ga shita

Headphone Actor English Translation :


It was an extremely average day,
Without a single obstacle in my path
Until I was bored, listening to the radio,
And I heard this voice that said:
"It's very unfortunate I have to say this,
But the world is going to end today"
So said some country's president,
In tears as he spoke.
Out the windows was a huge flock of birds,
Congesting to cover up the sky
Swallowing up the crescent moon,
Headed some unknown direction...

I had a half-finished game with no save;
A scarcely-touched textbook lay on my desk
And to stop my body from trembling,
I promptly put on my headphones

Just as I was listening to an obscure artist,
A number they did with an unknown title,
Just as it came to my ears, I heard:
"You want to survive, yes?"

Waving over the wriggling world,
The skyscrapers seemed to tremble
This voice seemed unmistakable:
It was my own, which I was tired of hearing
"If you cross that hill, then in twenty seconds,
You'll know what I mean, for better or worse
Don't doubt, just listen close - go twenty seconds ahead."

The intersection was crowded, of course;
Man, woman, child, it didn't matter
I was buried under people yelling and babies' cries.

Rioting people, a sobbing girl,
A priest praying, I passed them all by
One single person headed the other way,
Towards what was beyond that hill.

The voice from the headphones persisted:
"Twelve minutes left," it told me
If everything was going to up and vanish,
Then I had no other way.

The chorus of shrieks and screams
Turned to tearful eyes in ten seconds
I had my doubts, but no matter who did what,
There was no ending humanity's song
"Run, run, there's one minute left,"
But I couldn't even hear it by then;
The hill which I thought to cross
Was right before me.

My breath faint, I finally arrived
Before a wall which projected the sky.
Behind it, scientists in white applauded;
"Magnificent," they said -
Doubt.

From there, I saw the town
Was some kind of experimental facility;
"No longer necessary,"
A scientist said, and calmly tossed a bomb
I was told I had been living
My whole life in a little world in a box.
So I could only stare, dumbfounded
At the burnt wreckage that had been the town.
And from the headphones at my ear,
I heard a faint "sorry"...



Fujiwara Hatsune





















































                                 

Happy Easter 2014 :)


Happy Easter 20 14 buat yang merayakan :)

Semoga Tuhan selalu memberkati

Fujiwara Hatsune

Rabu, 16 April 2014

Mekaku City Actors : Episode 1

Mekaku City Actors : Episode 1


Artificial Enemy / Jinzou Enemy adalah episode pertama dari anime Kagerou Project, Mekaku City Actors.
Ditayangkan di Jepang pertama kali pada tanggal 12 April 2014.


Plot :

 Cerita di mulai pada musim panas tanggal 14 Agustus. Shintaro Kisaragi seorang Hikki-NEET yang berusia 18 tahun. Selama 2 tahun, dia tinggal di dalam kamarnya bersama dengan seorang gadis cyber bernama Ene yang muncul sekitar 1 tahun yang lalu lewat e-mail yang tidak dikenal.

Gara-gara sikap Ene yang suka mengusili Shintaro, Shintaro merasa terganggu dan tidak sengaja merusak keyboardnya.

Karena hari itu adalah festival Obon, maka Shintaro terpaksa pergi keluar untuk pertama kalinya setelah 2 tahun berada di dalam rumah.

Sesampainya di pusat perbelanjaan, Ene meminta Shintaro untuk mengajaknya ke taman bermain di atas pusat perbelanjaan tersebut. Shintaro menyetujuinya (dengan sedikit ancaman dari Ene ha ha).

Ketika sedang berjalan-jalan mencari komputer yang baru, Shintaro tidak sengaja bertabrakan dengan seorang gadis (yang mungkin lebih terlihat seperti laki-laki :P), dengan segera ia langsung meminta maaf tapi kemudian orang tersebut langsung menghilang begitu saja.

Cerita berlanjut ketika sekumpulan teroris menyerang pusat perbelanjaan itu dan menangkap Shintaro dan orang-orang lainnya sebagai sandra.

Di sana, Shintaro sempat berbincang-bincang dengan seorang pemuda bermata kucing dan temannya yang bernama Seto.

Tiba-tiba saja, benda-benda yang ada di sekeliling mereka berjatuhan ke arah para teroris tanpa sebab yang jelas. Saat itulah, Shintaro langsung berlari dan mengambil alih seluruh komputer di ruangan itu dengan kekuatan yang dimiliki oleh Ene sehingga mereka bisa bebas.

(Link Anime : http://www.youtube.com/watch?v=d_BkiMSfVt0)


 Next Episode : Kisaragi Attention


Fujiwara Hatsune

Jumat, 11 April 2014

FanArt : Shintaro x Ayano (By Your Side)

FanArt : Shintaro x Ayano (By Your Side)


 "Meskipun aku sudah tidak ada di dunia ini lagi, tapi aku akan terus berada di sisimu...untuk selamanya..." //plaaak


Fujiwara Hatsune

Kagerou Project : Heat Haze Days

Kagerou Project :

Kagerou Days (Heat-Haze Days)

                                        

Lagu ini mengisahkan tentang seorang anak laki-laki bernama Hibiya dan seorang anak perempuan bernama Hiyori. Pada tanggal 15 Agustus, Hibiya melihat Hiyori yang berusaha menangkap seekor kucing hitam tapi kemudian justru tewas tertabrak oleh truk. Keesokannya, ketika ia terbangun, Hibiya justru terbangun pada tanggal 14 Agustus . Dia memberi tahu Hiyori tentang mimpi anehnya yang terjadi di taman. Mereka akhirnya memutuskan untuk pulang dan tiba-tiba, sebuah tiang jatuh dari langit dan menusuk Hiyori begitu saja. Hibiya kemudian kembali pingsan tapi ia sempat melihat Hiyori tersenyum.

Kejadian ini terus terjadi selama berulang kali, 2 hari yang sama terus terjadi lagi dan lagi. Akhirnya, Hibiya memutuskan untuk mendorong Hiyori dari truk yang akan menabraknya dan menabrakkan dirinya sendiri.

Di akhir lagu, sepertinya Hiyori juga terjebak di dalam Kagerou Days dan berusaha menyelamatkan Hibiya.



Kagerou Days (Heat-Haze Days) Romaji Lyric :



Hachigatsu juugonichi no gogo juunijihan kurai no koto
Tenki ga ii
Byouki ni narisou na hodo mabushii hizashi no naka
Suru koto mo nai kara kimi to dabetteita

"Demo maa natsu wa kirai kana" neko o nadenagara

Kimi wa futebuteshiku tsubuyaita
Aa, nigedashita neko no ato o oikakete
Tobikonde shimatta no wa aka ni kawatta shingouki.

Batto toota TORAKKU ga kimi o hikizutte nakisakebu
Chi shibuki no iro, kimi no kaori to mazariatte musekaetta
Uso mitai na kagerou ga "Uso ja nai zo" tte waratteru
Natsu no mizu-iro, kakimawasu you na semi no ne ni subete kuranda

Me o samashita tokei no hari ga narihibiku BEDDO de

Ima wa nanji?
Hachigatsu juuyonka no gozen juuniji sugi kurai o sasu
Yake ni urusai semi no oto oboeteita

Demo saa, sukoshi fushigi da na.

Onaji kouen de kinou mita yume o omoidashita
"Mou kyou wa kaerou ka" michi ni nuketa toki
Mawari no hito wa minna ue o miage kuchi o aketeita

Rakka shite kita tecchuu ga kimi o tsuranuite tsukisasaru

Tsunzaku himei to fuurin no ne ga kigi no sukima de karamawari
Wazatorashii kagerou ga "Yume ja nai zo" tte waratteru
Kuramu shikai ni kimi no yokogao, waratteiru you na kigashita

Nando sekai ga kurande mo kagerou ga waratte ubaisaru.

Kurikaeshite nanjuunen. mou tokku ni ki ga tsuiteitaro.
Konna yoku aru hanashi nara ketsumatsu wa kitto hitotsu dake.
Kurikaeshita natsu no hi no mukou.

Batto oshinoke tobikonda, shunkan TORAKKU ni buchiataru
Chi shibuki no iro, kimi no hitomi to kishimu karada ni ranhansha shite
Monku arige na kagerou ni "Zamaa miro yo" tte warattara
Jitsu ni yoku aru natsu no hi no koto.
Sonna nanika ga koko de owatta.

Me o samashita hachigatsu juuyonka no BEDDO no ue
Shoujo wa tada
"Mata dame datta yo" to hitori neko o dakikakaeteta


 Kagerou Days (Heat-Haze Days) english Translation :

On August 15th, 12:30 in the afternoon,
The weather was incredibly nice
And amidst the sickening rays of the dazzling sun
I spoke with you, for I had nothing else to do

"Well, y’know, I kind of hate summer",
You boldly murmured while petting a cat
Ah, you pursued that cat as it ran away from you
And what jumped out
Was the traffic light that changed to a glaring red

Suddenly, a truck came out of nowhere and struck you as you screamed
Your scent, now mingled with sprayed blood, choked me
In the haze of lies, the haze of heat laughed, "This is all real!"
With that, like a cricket’s sound being disturbed, the light blue of summer darkened away

I woke up upon my bed to the sound of a ticking clock
What time is it now?

On August 14th, sometime past 12 in the morning
I recalled the sound of an awfully annoying cricket
But, y’know, it’s a little strange.
Yesterday, in a dream, I saw us walking in this same exact park
"Why don’t we go home now?"
The second you stepped off the pathway, everyone surrounding us
Turned their heads up to the sky and opened their mouths

From the sky, down dropped an iron pole
That pierced your body straight through
The sound of wind-chimes and your ripping screams filled the spaces between the park trees
In this unnatural scene,
The shimmering heat laughed, "This is the real thing!"
As my vision blurred away, I glanced at your profile, and thought I saw you smiling

Countless times have had me black out
In the laughing heat like this
This cycle has repeated for decades
I realized that a long time ago

In this kind of clichéd story,
There must only be one ending.
Beyond this repeating summer day, it has to exist.

Suddenly, I pushed you aside and jumped into the street;
At that moment, the truck slammed into me
Your eyes and my twisted body were like hazy reflections of the blood that sprayed everywhere
If that praiseful heat haze laughed, “Serves you right!” again
Then this would be what you’d call a normal summer day.
But all of that ended today.

On August 14th, a girl awoke upon her bed
And she said,
"I failed this time, too..." as she cradled a single cat.



Fujiwara Hatsune